Bpk. Nusanto - Jakarta
SEBELUM
"7 Mei 2006 saya dinyatakan terkena Anemia Aplastik oleh Dokter", tutur Nusanto pria kelahiran Pontianak, Kalimantan Barat. Anemia Apalastik terjadi karena sel yang memproduksi butir darh merah (terletak disum-sum tulang belakang) tidak dapat menghasilkan sel darah dlm jumlah yang cukup. Akibatnya Hb rendah, badan lemah dan dapat terjadi pendarahan. Itulah yang terjadi pada diri saya, lanjutnya. Saat itu kondisi saya sudah sangat lemah, Hb 4.8, trombosit 10.000 dn sudah terjadi pendarahan. Perawat mengatakan saya dilarang banyak bergerak, kondisi saya memang sudah sangat mengkhwatirkan pada saat itu.
SETELAH
Saat masih dirawat di RS, tepatnya tanggal 28 Mei 2006 istri saya memesan Jeli Gamat dan Spirulina Pacifica. Harapan untuk hidup dan sehat muncul lagi, istri membantu saya mengkonsumsi Jeli Gamat 3x3sdm/hari, Spirulina Pacifica 3x10tabs/hari. Dalam waktu 2 minggu setelah konsumsi Trombosit naik menjadi 29.000. Pendarahan sudah berhenti, Hb nik menjadi 8.5 tubuh mulai kuat dan bertenaga. Awal Juni 2006 saya diizinkan pulang oleh dokter dan berobat jalan. Berikutnya, saya lkukan check terakhir 9 Januari 2007 kondisi saya sudah stabil dan jauh lebih sehat, Trombosit naik menjadi 37.000.
Kini Hampir 3 tahun berlalu, kesehatan saya stabil, kembali bekerja seperti biasa, tak lupa saya menjaga kesehatan dan istirahat cukup.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar